Pages

Thursday, June 21, 2012

RESEP OBAT CACINGAN.

Bila anak terkena cacingan maka dia bisa kekurangan gizi, karena cacing dan parasit yang bergerombol di usus ini menghabiskannya

Pengobatannya :

Resap 1 :
Ambil dan sangrai 1 gelas biji lamtoro (Leucaena glauca L.), kemudian ditumbuk halus.
Selanjutnya diberi 2 sendok makan air matang, dan aduk rata.
Kemudian diminum setelah makan malam, sekali minum 1 sendok teh. Dan bisa diulangi setelah 1 minggu.

Resep 2 :
Keringkan 1 gelas biji pepaya (Carica papaya), lalu digiling halus.
Dicampur dengan 1 gelas air matang, aduk rata.
Diminum 1 sendok teh, setelah makan malam.

Resep 3 :
Biji ketepeng (Cassia alata) dikeringgak dan tumbuk halus, kemudian dicampur dengan air matang 1 gelas.
Diminum 1 sendok teh setelah makan malam.

Resep 4 :
Untuk cacing kremi.
Makan 2-3 iris buah nanas masak (Ananas comosus) tiap jam makan selama semingu.
Bila malam hari cing kremi keluar, Basahi minyak dengan kapas, dan keluarkan cacing dengan menggunakan kapas yang sudah di celup minyak kelapa.
Lakukan tiap hari selama 1 minggu.

Bila sakit / problem berlanjut, hubungi
Bp. Indra Sabda Dadi
085643424849, 081227774549, 087834142299

Semoga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment